Yang membuat saya ingin menulis bukannya karena lucu tetapi karena kritikannya yang membangun.Walaupun sayapun cukup tertawa ketika melihat aksi melawak Raditya.Sedikit yang saya dapat ambil,Dika benar-benar memberikan opini yang ada di pemikiran kebanyakan masyarakat khususnya kaum terpelajar di Indonesia.Saya sangat suka,ketika Dika mengatakan blak – blakan akan fakta yang ada,yang kadang membuat saya tertawa sendiri ketika mengingatnya.Bukan maksud menjatuhkan nama orang lain,tetapi sadarlah untuk selalu menjadi yang lebih baik dengan melihat kekurangan masing – masing.
Dika menyinggung penampilan beberapa Band,periklanan,sampai perfilman di Indonesia.Yang kadang bagi kita yang memiliki pendapat yang sama,kesulitan untuk memberikan tanggapan untuk kemajuan.Ada sisi positif yang dapat diambil dalam komedi Dika,walaupun ada yang kontra karena menyebut merk.Tetapi,ada baiknya kita bersama – sama berbenah untuk kemajuan Negri ini.Silahkan lihat video Stand Up Comedy dari Raditya Dika untuk Indonesia,
VIDEO PERTAMA
VIDEO KEDUA
VIDEO TERAKHIR
Posting Komentar