Apakah sobat blogger Indonesia sejati? Jika jawabannya ya, tentu sobat nggak sabar untuk menerapkan tutorial ini. Trik ini saya dapatkan dari blognya sobat Iskaruji setelah saya di ajak jalan-jalan sama mbah Google, dan di antarkan ke blognya sobat tadi .
Jika suatu kertas kosong dan tidak ada yang menarik perhatian untuk diperhatikan, maka tidak ada seorang pun yang akan memperhatikan kertas itu. Tetapi jika kertas itu di berikan satu titik saja di tengah-tengah , maka perhatian kita akan tertuju ke sebuah titik yang terlihat pada kertas itu.
Begitu juga dengan blog , jika suatu blog tidak mempunyai isi , entah itu postingan, widget,gambar,dll. maka akan sedikit yang akan memperhatikan blog itu, bahkan tidak ada sama sekali, tetapi jika kita menaruh sesuatu yang menarik kedalam blog itu maka akan ada pengunjung yang akan datang terus menerus ke blog kita.
Mungkin Trik ini bisa menambah daya tarik blog sobat hingga menjadi menarik. Apakah anda tertarik untuk mencobanya ? ikuti langkah-langkah berikut ini.
Cara memasang widget blogger Indonesia.
1.Login ke blogger.
2.Ketika dihalaman Dasbor » klik Rancangan » Tambah Gadget » Html Java Script.
3.Masukkan kode-kode widget ke blog sobat , "kalau mau sekaligus 2 gak papa hhe..
Sudut kiri atas :
<script language="JavaScript" src="http://yudatfort.googlecode.com/files/yudatfort2.txt" type="text/javascript"></script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("http://lh4.ggpht.com/_55xfixw5xxA/TSQeqQkaV7I/AAAAAAAAAO0/kFJ7ZrLVy3s/Widget%20Blogger%20Indonesia.png") </script>Sudut kanan atas :
<script language="JavaScript" src="http://yudatfort.googlecode.com/files/yudatfort4.txt" type="text/javascript"></script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("http://lh6.ggpht.com/_55xfixw5xxA/TSRAD5V-CeI/AAAAAAAAAPc/czrjhswKpVo/Widget%20Kanan%20Blogger%20Indonesia.png") </script>Sudut kiri bawah :
<script language="JavaScript" src="http://yudatfort.googlecode.com/files/yudatfort.txt" type="text/javascript"></script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("http://2.bp.blogspot.com/-Y1dKjqpXvgA/Tb92aJRlKoI/AAAAAAAABYs/PLNETiLrfRQ/s1600/Blogger+Indonesia+Kiri.png") </script>Sudut kanan bawah :
<script language="JavaScript" src="http://yudatfort.googlecode.com/files/yudatfort3.txt" type="text/javascript"></script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("http://2.bp.blogspot.com/-Y1dKjqpXvgA/Tb92aJRlKoI/AAAAAAAABYs/PLNETiLrfRQ/s1600/Blogger+Indonesia+Kiri.png") </script>Sobat juga bisa memakai gambar buatan sobat sendiri dengan ukuran 100 X 100 pixel terus ganti url imagenya dengan url image gambar sobat.
Selamat mencoba....!
+ komentar + 6 komentar
Wah lumayan nih sebagai atribut di blog. Tapi apa dengan memasang widget ini, dpt backlink ya? hehehe :D
Mantap Gan.
izin comot satu ya gan buat masang diblog
izin follow blog ini , jangan lupa follow back ke http://www.blog-kacank.tk/
Heii All,
Mau info nih, LAGI ADA PROMO "BELI HANDPHONE ANDROID GRATIS HANDPHONE!!" info lanjut klik: www.perempuan.com. Sekarang Hp Cangih gak perlu dengan harga mahal loh! Kurang dari 1Juta udah dapet Android HiTech!
http://bit.ly/1aO6raX
kereeen...
Posting Komentar