Potongan pixie cut, short cut dan angled bobs akan disempurnakan dengan warna ombre. Memberikan kesan yang tegas, bebas, dan wanita yang modern. Tentunya gaya rambut kali ini membuat wanita lebih terlihat enerjik dan muda, memberikan win win solution bagi seluruh usia untuk tetap fresh dengan tampilan rambutnya.
Gaya Rambut Panjang 2013
Untuk Anda yang masih ingin tampil dengan rambut panjang feminim, kepang simple adalah pilihan yang paling hip. Tampil ala Lara Croft, rambut dikepang ke belakang atau ditata cantik di depan (disebut braid swept).
Gaya Rambut Asia
Posting Komentar